
Februari 7, 2024/
DESKRIPSI TRAINING REKLAMASI DAN REVEGETASI LAHAN PASCA TAMBANG Reklamasi dan revegetasi lahan pasca tambang merupakan upaya rehabilitasi dan pemulihan lingkungan yang dilakukan setelah suatu area mengalami aktivitas pertambangan. Reklamasi adalah proses pengembalian kondisi lahan yang telah terganggu oleh pertambangan kepada keadaan semula atau keadaan yang…