Blog Content

Home – Blog Content

Training Innovative Thinking Dan DMAIC Problem Solving

Training Innovative Thinking Dan DMAIC Problem Solving

Salah satu kompetensi yang wajib dimiliki oleh leader dan manager bagi organsisasi yang ingin tumbuh dengan cepat namun kokoh adalah: kemampuan berpikir inovatif dan ketrampilan menyelesaikan masalah. Kemampuan berpikir inovatif akan membantu perusahaan untuk menemukan terobosan baru dalam bisnis proses ataupun dalam penciptaan produk / servis baru yang diinginkan oleh konsumen, sehingga organisasi dapat menuju level target yang lebih tinggi.

Ketrampilan menyelesaikan masalah akan membantu organisasi menemukan solusi dengan lebih cepat, sehingga proses pelayanan ke konsumen bisa berjalan lebih efisien dan efektif. Juga atasannya akan bisa lebih berpikir strategic karena tidak diganggu oleh problema yang dibawakan oleh bawahannya. Para bawahan juga akan lebih produktif karena mampu meyelesaikan   masalah operasional .

Training Innovative Thinking Dan DMAIC Problem Solving

 

Tujuan Pelatihan

Setelah mengikuti Pelatihan Innovative Thinking dan DMAIC Problem Solving ini, peserta diharapkan memiliki pengetahuan untuk:

  • Mampu meilhat tantangan sebagai peluang. Bisa membedakan problem dan upgrading
  • Mampu berpikir dari 6 sudut pandang yang berbeda
  • Menjadi kreatif dan innovatif sehingga mampu mengejar target baru
  • Menyelesaikan masalah dengan konsep DMAIC

Outline Materi

Materi training yang akan di bahas topik Innovative Thinking dan DMAIC Problem Solving adalah :

  • Perubahan pola pikir dari melihat masalah menjadi melihat peluang
  • Cara berpikir mulai dari proses, analitikal dan lainnya sampai berpikir kreatif
  • Perilaku kreatif dari bentuk DiSC
  • 5 cara menjadi innovatif
  • Mendefinisikan masalah
  • Mengukur dan memprioritaskan masalah apa yang seharusnya dikerjakan lebih dahulu
  • Analisa akar penyebab masalah
  • Mengambil keputusan yang berdampak
  • Mencegah potensi masalah dan menghindari agar tidak terjadi lagi

Jadwal Training Jakarta Fix Running di Tahun 2024

Januari Februari  Maret April
16 -17 Januari 2024 13 – 14 Februari 2024 5 – 6 Maret 202 24 – 25 April 2024
Mei Juni Juli Agustus
21 – 22 Mei 2024 11 – 12 Juni 2024 16 – 17 Juli 2024 20 – 21 Agustus 2024
September Oktober  November  Desember
17 – 18 September 2024 8 – 9 Oktober 2024 12 – 13 November 2024 17 – 18 Desember 2024

Peserta dapat pesan / customize jadwal pelaksanaan training  selain tanggal yang sudah kami agendakan. 

 

Lokasi Pelatihan Training selain di Jakarta

  1. Yogyakarta, Hotel Dafam Malioboro
  2. Bandung, Hotel Neo Dipatiukur
  3. Bali, Hotel Ibis Kuta
  4. Lombok, Hotel Jayakarta
  5. Surabaya, Hotel Neo Gubeng

 

Investasi Training Jakarta

Investasi pelatihan tahun 2024 ini Rp 6.900.000/ peserta dengan minimal pelaksanaan 3 peserta setiap batch nya. Anda akan mendapatkan harga lebih kompetitif jika pelatihan diselenggarakan secara In House Training (IHT) minimal dengan 10 peserta setiap angkatan/ batch nya. Untuk detail biaya investasi pelatihan ini silahkan menghubungi tim marketing Training Jakarta dan dapatkan harga investasi terbaik.

 

Hubungi segera tim marketing kami untuk mendapatkan biaya investasi terbaik. silahkan hubungi melalui WhatsApp berikut ini

Popular Articles

Most Recent Posts

  • All Post
  • Accounting
  • Administrasi
  • Advokat
  • Aerodinamis
  • Agribisnis
  • Agrikultur
  • Agroteknologi
  • Arbitrase
  • Art
  • Audit
  • Bisnis
  • Bursa Efek
  • Coal
  • Contracts
  • CPO
  • Creative
  • CSR
  • Cyber
  • Database
  • Design
  • Developer
  • Digital
  • Dividen
  • EBT
  • Ekspedisi
  • Electrical
  • Event Organizer
  • Finance
  • Fraud
  • General Affair
  • Geologi
  • Hidrologi
  • Hospitality
  • HSE
  • Hukum
  • Human Resources
  • Industri
  • Insurance
  • Karir
  • Kepabeanan
  • Kimia
  • Komunikasi
  • Konstruksi
  • Korporat
  • Kredit
  • Laboratorium
  • Law and Regulations
  • Leadership and Strategy
  • Lingkungan
  • Logistic
  • Manajemen
  • Manufaktur
  • Marine
  • Marketing
  • Mechanical
  • Medis
  • Multimedia
  • Nirlaba
  • Obligasi
  • Oil and Gas
  • Pajak
  • Pendidikan
  • Pensiun
  • Perbankan
  • Pertambangan
  • Pertanian
  • Peternakan
  • Properti
  • Psikologis
  • Public Relation
  • Publik Speaking
  • Purchasing
  • Retail
  • Safety
  • Sertifikasi
  • Sipil
  • Software
  • Teknologi
  • Telekomunikasi
  • Topografi
  • Trading
  • Transportasi
  • Vendor
  • Warehouse

Training Jakarta adalah Portal Training dan Sertifikasi Terlengkap untuk Kebutuhan Anda

Layanan

Public Training

InHouse Training

Online Training

Certification

Support

Kategori

Manajemen

Human Resources

Logistik

Finansial

Perbankan

Info

Tentang Kami

Promo

Jadwal Training

Hubungi Kami

Portofolio